Monthly Archives: Juli 2021

Alhamdulillah..Warga Pesisir Bandar Lampung Dapat Bantuan ACT

SUNDALANEWS.COM – Pasca rusaknya beberapa rumah di Kelurahan Kangkung Kecamatan Bumi Waras akibat diterjang ombak, ACT Bandar Lampung bersama Sahabat Dermawan dan relawan Masyarakat Relawan Indonesia (MRI) menyalurkan bantuan paket makanan siap santap dan sembako, Jumat (30/07/2021). Relawan menyalurkan 50 paket sembako dan 200 porsi makan siang siap santap beserta …

Read More »

30 Tahun Mengabdi, Alumni Akpol 91-Mahasiswa Gencarkan Vaksinasi Percepat Herd Immunity

SUNDALANEWS.COM – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengapresiasi mahasiswa yang ikut berperan aktif dalam mendukung target Pemerintah dalam melakukan percepatan Herd Immunity dan pengendalian terhadap Covid-19 yang salah satunya melalui vaksinasi. Hal tersebut disampaikan Sigit saat meninjau vaksinasi massal yang dilaksanakan atas kolaborasi Polri dalam rangka bakti 30 tahun pengabdian …

Read More »

Dua Kali Herawati Tak Dapat BLT, Polres Lampung Timur Bergerak

SUNDALANEWS.COM – Kesedihan ibu Herawati terkait 2 kali kehilangan tidak bisa menerima Bantuan Langsung Tunai (BLT), karena kesalahan administrasi membuatnya kembali tersenyum bahagia setelah pak polisi dari Polres Lampung Timur bawa bansos mendatangi rumahnya di Desa Labuan Ratu Baru RT 09 RW 02 Kecamatan Way Jepara Kabupaten Lampung Timur,Jum’at (30/07/2021) …

Read More »

Hadiri Sertijab Camat Way Jepara Lampung Timur, Ini Pesan Wabup Azwar Hadi

SUNDALANEWS.COM – Wakil Bupati Lampung Timur Azwar Hadi Memberi Sambutan dalam acara Serah terima Jabatan Camat Way Jepara yang dilaksanakan di Aula Kantor Kecamatan Way Jepara kabupaten Lampung Timur, Jumat (30/7/2021). Hadir dalam acara tersebut Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Syahmin Saleh, Anggota DPRD lampung Timur, Imam Zaki Nurhidayat, …

Read More »

Gubernur Arinal-DPRD Lampung Sepakat Tandatangani Raperda Pertanggungjawaban APBD 2020

SUNDALANEWS.COM – Gubernur Lampung Arinal Djunaidi bersama Ketua DPRD Provinsi Lampung Mingrum Gumay dan 4 Wakil Ketua DPRD Lampung menandatangani persetujuan bersama Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Provinsi Lampung Tahun 2020 di Ruang Sidang DPRD Provinsi Lampung, Jum’at (30/7/2021). Setelah ditandatangi, Raperda selanjutnya akan disampaikan kepada Menteri Dalam Negeri untuk dievaluasi. …

Read More »

Riana Sari Arinal Beri Bantuan Korban Bencana Ombak Pasang di Pesisir Bandar Lampung

SUNDALANEWS.COM – Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Provinsi Lampung Ibu Riana Sari Arinal membagikan sejumlah paket bantuan kepada korban bencana ombak pasang, di Kelurahan Kangkung, Kecamatan Bumi Waras, Bandarlampung, Jum’at (30/7/2021). Paket bantuan tersebut berupa sembako, family kit dan paket perlengkapan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) berisikan alat2 kebutuhan …

Read More »

Peduli Warga Miskin dan Terdampak Covid, Polres Lampung Utara Salurkan 5 Ton Beras

SUNDALANEWS.COM – Guna membantu meringankan beban warga masyarakat Lampung Utara yang terdampak Covid-19 dan juga warga miskin, Polres Lampung Utara salurkan bantuan 5 ton beras Kapolres Lampung Utara AKBP Bambang Yudho Martono SIK MSi diwakili Kepala bagian operasional (Kabagops) Kompol Hadi Sutomo yang memimpin apel bersama dan pelepasan bantuan sosial …

Read More »

Find us on Facebook